Selasa, 09 Desember 2014

Papua Barat - “Tarian Adat, Rumah Adat, Pakaian Adat, Senjata Tradisional, Makanan Tradisional, Alat Musik Tradisional & Lagu Daerah"

Tari Selamat Datang
Tari selamat datang adalah tari yang menunjukkan kegembiraan hati penduduk dalam menyambut para tamu yang dihormati. Tarian ini memiliki gerakan khas, yaitu gerakan yang semangat, dinamis, dan menarik.

Mod Aki Aksa
Rumah adat Papua Barat tidak mencerminkan suku tertentu, melainkan melukiskan rumah panggung yang banyak ditemui di Manukwari, ibu kota Papua Barat. Rumah ini bernama mod aki aksa, yang artinya rumah kaki seribu 
Pakaian Adat Papua
Pria             : Memakai sehelai kain yang menutupi bagian depannya. Perhiasan yang dipakai adalah kalung dan gelang.
Wanita        : Memakai gaun terusan yang panjangnya sampai lutut. Motif baju yang dipakai berumbai-rumbai.


Ikan Bakar Manokwari 
adalah makanan khas Manokwari, Papua. Tidak seperti ikan bakar yang biasa kita temui di kebanyakan warung ataupun rumah makan, ikan bakar ini memiliki rasa khas yang bisa membuat lidah bergoyang karena tambahan sambal khas Papua yang disiramkan di atasnya. Ikan yang biasa dijadikan bahan masakan ini adalah ikan tongkol. 

Guoto
Dipetik pada bagian senarnya



Pisau Belati

Salah satu senjata tradisional di Papua adalah pisau belati. Senjata ini terbuat dari tulang kaki burung kasuari dan bulunya menghiasi hulu belati tersebut.


Sumber : 
http://www.azamku.com/macam-macam-tarian-tradisional-indonesia/ 
http://senibudaya12.blogspot.com/2012/07/gambar-dan-nama-rumah-adat-daerah-di-33.html
http://tasik-cyber.blogspot.com/2014/08/gambar-dan-nama-pakaian-adat.html
https://adelapuspita.wordpress.com/2013/11/26/makanan-khas-34-provinsi-di-indonesia/ 
http://ngulik.co/alat-musik-tradisional-34-provinsi-di-indonesia/
http://mastugino.blogspot.com/2014/08/not-angka-lagu-daerah.html 
http://tasik-cyber.blogspot.com/2014/08/gambar-dan-nama-senjata-tradisional-dari-33-provinsi-di-indonesia.html

3 komentar:

  1. makasih membantu banget.. ``
    btw, ini tampilan blog lucu hhihi..

    BalasHapus
  2. terima kasih, sangat membantu terutama untuk kelas 5&4, benar kata @firdamariani lucu blog nyaaaaa tanda panahnya ice cream

    BalasHapus
  3. DARI PAK SUNANG Syukur alhamdulillah saya ucapkan kepada ALLAH karna atas kehendaknya melalui AKI DARMO saya sekaran sudah bisa buka toko sendiri dan bahkan saya berencana ingin membangun hotel dan itu semua berkat bantuan AKI DARMO,saya tidak pernah menyanka kalau saya sudah bisa sesukses ini,atas bantuan AKI DARMO yang telah memberikan nomor selama 3x putaran dan alhamdulillah itu semuanya tembus bahkan beliau juga membantu saya dengan dana ghaib dan itu juga benar benar terbukti, AKI DARMO juga menawarkan minyak penarik kepada saya dan katanya minyak ini bisa digunakan untuk berbagai jenis keperluan dan baru kali ini saya temukan paranormal yang bisa dipercaya,,bagi teman teman yang ingin dibantu untuk dikasi nomor yang benar benar terbukti tembus atau dana ghaib dan kepengen ingin membeli minyak penglaris jualang silahkan hubungi AKI DARMO di 082-310-142-255 ini benar benar terbukti nyata karna saya sendiri yang sudah membuktikannya –ATAU KTIK ALAMAT BLOG AKI -http://pendidikan-merangin.blogspot.com

    BalasHapus